belajar cara mengunakan equalizer soundsistem yang benar beserta video
selamat datang di hazamusik.com disini saya akan coba menampilkan video sari senior kita ''pak jo'' dimana di dalam video ini kita akan membahas cara mengunakan equalizer soundsistem yang baik dan benar, fungsi equalizer itu sendiri untuk meng cut atau memotong frequensi yang tidak kita ingini seperti adanya suara musik yang terlalu menonjol di banding suara alat musik lain,bicara tentang equalizer pastinya anda ingin menghasilkan suara musik yang enak dan mendapatkan kualitas yang benar maka sebaiknya gunakan equalizer yang ''asli'' jangan mengunakan equalizer yang palsu karena keakuratan dari frequensi itu sendiri sangat diragukan,sebab para sound enginer dituntut peda dalam suatu frequensi yang akan di reproduksi bukan hanya bisa merasakan tetapi bisa mengatakan nilai sebenarnya, contohnya jika adalam live musik ada terdengar suara keyboard terlalu besar atau terlalu menonjol maka frequensi berapakah yang harus anda mainkan supaya hasinya maksimal,karena berbicara tentang grafik equalizer maka kita bicara tentang frequensi,
sebelum anda mengunakan equalizer tentunya anda harus tau fitur atau fasilitas yang terdapat pada equalizer tersebut,sebuah grafik eq diciptakan untuk bisa merespon frequensi 10hz sampai 20khz,
maka sebelum anda mengunakan equalizer sebaiknya anda dapat menghafal seluruh angka grafik pada equalizer apalagi jika anda sebagai sound enginer maka wajib bagi anda mengenali suara dari angka yang ada di grafik equalizer tersebut, video dibawah ini akan mengajarkan anda bagaimana mengunakan equalizer yang baik dan benar di lapangan bersama pak jo
saya pribadi mengunakan equalizer sebagai flor monitor dan bagaimana untuk foh apakah equaizer diperlukan, yaa pasti di perlukan, susunan equalizer dalam perangkat sound sistem juga harus tau diletakan di mana equalizer anda ..dan pak jo menyarankan equalizer diletakan setelah miser audio dan setelah itu baru management sistem, banyak dari para pemula yang tidak tau bagaima mengunakan equalizer bahkan tidak hafal hanya mengandalkan insting, maka itusemua salah, ada baiknya anda mengenal grafik anga dan menghafalnya,semoga video diatas bermamfaat bagi kita semua
0 Response to "mengenal cara pengunaan equalizer yang baik dan benar untuk soundsistem beserta fungsinya"
Post a Comment